Di sepanjang tahun 2023 Perusahaan menyelenggarakan 2 (dua) kali RUPS. Selain itu, pemegang saham juga mengeluarkan beberapa keputusan sirkuler. Rincian RUPS dan keputusan sirkuler pemegang saham di sepanjang tahun 2023 adalah sebagai berikut:
RUPS tanggal 26 Januari 2023 tentang Pengesahan Rencana Kerja dan Anggaran Perusahaan (RKAP) Tahun 2023
RUPS tanggal 16 Juni 2023 tentang Persetujuan Laporan Tahunan & Pengesahaan Laporan Keuangan Tahun 2022
Keputusan Sirkuler Pemegang Saham Keputusan Sirkuler Pemegang Saham tanggal 13 Februari 2023 tentang Pemberhentian dan Pengangkatan Dewan Komisaris PT Pelindo Multi Terminal. | Download | Keputusan Sirkuler Pemegang Saham tanggal 24 Februari 2023 tentang Pemberhentian dan Pengangkatan Dewan Komisaris PT Pelindo Multi Terminal. | Download | Keputusan Sirkuler Pemegang Saham tanggal 24 Februari 2023 tentang Pemberhentian, Pengalihan Tugas dan Pengangkatan Anggota Direksi PT Pelindo Multi Terminal. | Download | Keputusan Sirkuler Pemegang Saham tanggal 21 Agustus 2023 tentang Penetapan Penghasilan Direksi dan Dewan Komisaris Perusahaan untuk Tahun 2023. | Download | Keputusan Sirkuler Pemegang Saham tanggal 27 Oktober 2023 tentang Persetujuan Perubahan Rencana Kerja dan Anggaran Perusahaan (RKAP) Tahun 2023. | Download | Keputusan Sirkuler Pemegang Saham tanggal 7 November 2023 tentang Pemberhentian dan Pengangkatan Anggota Direksi PT Pelindo Multi Terminal. | Download |
|